BPR MULIATAMA DANANJAYA

Tabungan Mulya

Kredit Modal Kerja adalah pinjaman yang diberikan untuk membantu membiayai kebutuhan modal usaha Anda. Di PT BPR Muliatama Danajaya, produk kredit ini bisa disesuaikan dengan kebutuhan Anda

Keunggulan Tabungan Mulya

  • Biaya Administrasi: Biaya bulanan ringan, hanya Rp5.000.

  • Bunga Menarik: Suku bunga mulai dari 0,5% per tahun.

  • Transaksi Mudah: Dapat melakukan transaksi secara online.

  • Keamanan Terjamin: Transaksi Anda aman dan nyaman.

  • Dijamin LPS: Simpanan Anda dijamin oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) hingga Rp2 miliar.

  • Agunan Kredit: Dapat digunakan sebagai jaminan untuk pengajuan kredit.

Persyaratan Pembukaan Rekening Tabungan Mulya

  • Identitas Diri yang Berlaku:

    • Perorangan: KTP (untuk WNI) atau KITAS/Paspor (untuk WNA).

    • Badan Usaha: SIUP, TDP, NPWP.

  • Formulir: Mengisi dan menandatangani formulir pembukaan rekening Tabungan Mulya.

  • Setoran Awal: Minimal Rp50.000.

  • Saldo Minimal: Saldo pengendapan minimal Rp10.000.

  • Biaya Tabungan Pasif: Jika tidak ada transaksi selama 6 bulan, akan dikenakan biaya administrasi Rp2.000 per bulan hingga saldo habis dan rekening tertutup otomatis.